Follow Us

5 Trik Jitu Merapikan Peralatan di Dapur Mungil

- Jumat, 10 November 2017 | 04:15
5 Trik Jitu Merapikan Peralatan di Dapur Mungil
idea

5 Trik Jitu Merapikan Peralatan di Dapur Mungil

Selain itu, juga mempermudah dan mempersingkat waktu tanpa harus mencari-cari lagi. Untuk piring dan sendok yang digunakan sehari-hari letakkanlah di dekat meja makan, sedangkan gelas-gelas di letakkan di dapur bersih.

Nah, untuk cangkir yang jarang digunakan sebaiknya di letakkan di bagian atas lemari tertutup atau lemari hias.

3. Tempatkan Peralatan Sesuai Frekuensi Penggunaan

Foto oleh popsugar.com
Untuk peralatan yang jarang digunakan letakkan di bagian atas.

Lalu simpanlah barang-barang tersebut sesuai dengan ukurannya, misalkan barang yang berukuran kecil di simpan di laci atas, barang sedang di laci tengah, dan barang besar di laci bawah.

Atau bisa juga meletakkan barang tersebut sesuai dengan fungsinya.

Misalkan, meletakkan panci di kabinet paling atas atau letakkan centong di kabinet bawah kompor.

4. Simpan Peranti Yang Jarang Digunakan Dalam Lemari

Untuk peralatan dapur yang jarang digunakan seperti mixer, loyang, atau cetakan kue lainnya sebaiknya kalian letakkan di lemari.

Biar barang-barang tersebut nggak memenuhi dapur kalian.

5. Gantung Peralatan Masak Pada Dinding

Selain menghemat tempat, cara ini bisa mempermudah kalian untuk mengambil dan mengembalikan peralatan masak yang kalian miliki.

Editor : iDEA

Latest