Follow Us

Tinggal Bersama Lansia, Ini 5 Tips Desain Rumah yang Aman untuk Mereka

Hikmah - Sabtu, 22 Desember 2018 | 12:00
rumah lansia | dok. arquitecturadecasas.info
dok. arquitecturadecasas.info

rumah lansia | dok. arquitecturadecasas.info

Jika menggunakan karpet di rumah, hindari karpet yang mudah bergeser yang dapat membuat lansia terpeleset atau tersandung.

Pilih karpet dengan jenis yang berat agar tak mudah bergeser dan yang dapat menutupi lantai dengan sempurna.

Baca Juga : Jadi Salah Satu Artis yang Promosikan Kosmetik Oplosan, Hal Janggal Ini Malah Ditemukan di Atas Meja Rias Via Vallen!

5. Buat rumah senantiasa terang

rumah lansia | dok. freshome.com
dok. freshome.com

rumah lansia | dok. freshome.com

Tak hanya kemampuan berjalan yang menurun, kemampuan indera penglihatan lansia pun tak sejelas penglihatan orang muda.

Untuk mengakomodasi hal tersebut, sebaiknya desain rumah ramah lansia ini senantiasa terang.

Baca Juga : Mengurung 4 Tahun di Ruang Bawah Tanah, Suami Persilahkan Orang Berbuat Mesum Dengan Istrinya

Selain itu, perbanyak bukaan pada rumah agar udara segar dapat masuk ke dalam.

Dengan begitu, diharapkan aktivitas lansia tak terganggu.

Bagaimana iDEA Lovers? Apakah rumah kalian sudah ramah untuk lansia? (*)

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest