Follow Us

Mau Pasang Pagar? Kenali Dulu Jenis Bahan yang Ciamik dan Inspirasinya!

Fatur Rohman - Sabtu, 18 April 2020 | 16:00
Mau Pasang Pagar? Kenali Dulu Jenis Bahan yang Ciamik dan Inspirasinya!
Foto Fernando Gomulya Arsitek Delution

Mau Pasang Pagar? Kenali Dulu Jenis Bahan yang Ciamik dan Inspirasinya!

Kisi-kisi besi hollow yang dipasang vertikal, dipadukan dengan lembaran besi dengan motif berlubang, dalam bingkai besi geometris yang dinamis namun tetap nampak kokoh dan maskulin.

3. Batu alam jenis batu kali dan kayu jenis sonokeling yang di-finishing lagi dengan cat kayu khusus eksterior, adalah 2 elemen yang sangat menonjol di pagar rumah ini.

Mau Pasang Pagar? Kenali Dulu Jenis Bahan yang Ciamik dan Inspirasinya!
FOTO: ARIF BUDIMAN

Mau Pasang Pagar? Kenali Dulu Jenis Bahan yang Ciamik dan Inspirasinya!

Kedua material ini dianggap memiliki pesona dalam menguatkan kesan alami pagar maupun rumah secara keseluruhan.

Untuk area kayu, sengaja dibuat seperti kisi-kisi yang bertujuan untuk mempercantik sekaligus mengalirkan udara.

4. Pagar dari besi hollow ini menggunakan warna gelap sebagai warna dasarnya. Membuatnya terkesan kokoh dan maskulin.

Baca Juga: Semut Mudah Mengetahui Letak Makanan di Rumahmu, Intip 4 Tips Ampuh Atasi Semut!

Baca Juga: Mau Mengecat Ruang tapi Takut Salah Memilih Warna? Ini Panduannya!

Kisi-kisi pagar diaplikasikan secara vertikal kombinasi motif berlubang yang tak massif sebagai aksen. Estetika pagar pun terlihat dari pola-pola yang dihasilkan.

5. Rumah dengan desain fasad modern ini memilih cara berbeda untuk menambah daya tarik rumahnya.

Pagar mengunakan batu alam sedangkan pintu pagarnya menggunakan kayu bantalan rel kereta api.

Ukuran dan bentuk kayu bantalan kereta api ini dibiarkan sebagaimana adanya, bahkan bekas-bekas lubang paku tetap terlihat.

Source : Tabloid Rumah

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest