Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ajak Anak Lebih Aktif Selama di Rumah, Enam Hal Ini Bisa Jadi Ide

Johanna Erly Widyartanti - Selasa, 01 September 2020 | 12:04
Ilustrasi anak sedang beraktivitas fisik dengan bermain bersama.
Holly Marder

Ilustrasi anak sedang beraktivitas fisik dengan bermain bersama.

Baca Juga: Pantas Saja Miliki Kastil Mewah di Jerman, Terbongkar Pundi-pundi Kekayaan Ayah Vidi Aldiano yang Ternyata Bukan Orang Sembarangan, Selalu Andil di Upacara Kenegaraan!

Baca Juga: Manfaatkan Area Sisa di Sudut Tangga untuk Ruang Baca, Ini Langkahnya

Ilustrasi memasak bersama keluarga.

Ilustrasi memasak bersama keluarga.

2. Mendengar musik

Mendengarkan musik bisa meredakan ketegangan pikiran, entah itu dilakukan secara khusus atau sembari melakukan kegiatan lain.

Pilih lagu yang disukai, atau mencoba mendengar lagu-lagu baru yang lagi ngetren.

Secara tak sadar, pikiran akan relaks.

3. Membersihkan rumah

Wow, ini ide yang sangat bagus karena punya keuntungan ganda atau bahkan berlipat.

Sudah membuat badan aktif bergerak sehingga persendian tak kaku, juga melatih kemandirian anak agar bisa melakukan kegiatan kebersihan di lingkungan sekitarnya.

Selain itu, hasil yang didapat pun dapat meningkatkan kesehatan seluruh keluarga karena bersihnya rumah berarti ikut mengusir kuman dan mikroorganisme yang ada di lingkungan rumah.

4. Mengerjakan kerajinan atau kegiatan rutin bersama

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular