Teknologi kesehatan rumah akan banyak diminati tahun ini seperti pembersih udara dan pencahayaan pintar.
“Elemen terpenting untuk rumah sehat adalah udara segar, air bersih, pencahayaan yang selaras dengan ritme sirkadian tubuh dan fitur kenyamanan seperti pengatur suhu dan elemen akustik,” kata Jan.
Baca Juga: Bukan Mustahil Merancang Sendiri Rumah Pintar, Begini Caranya
4. Rumah dengan koneksi yang lebih baik.
Rumah dengan koneksi yang lebih baik akan menjadi sangat penting dan dibutuhkan.
Untuk mendukung teknologi tinggi di dalam rumah butuh jaringan koneksi cepat.
Agar rumah yang terhubung dapat bekerja dengan andal, jaringan data yang kuat dan efektif sangat penting.
Meskipun jaringan kabel adalah solusi terbaik, kebanyakan orang akan menggunakan jaringan nirkabel.
Nantinya WiFi 6E akan menjadi standar industri terbaru yang dapat menawarkan koneksi lebih cepat, dan kinerja yang lebih andal meski beberapa perangkat terhubung pada saat yang sama.
Artikel ini telah tayang di Kompas.comdengan judul Tahun Ini, Desain Rumah Pintar dan Sehat Bakal Makin Digandrungi
#BerbagiIDEA