Follow Us

Ide Kreatif Kelola Limbah Makanan dari Dapur, Tak Hanya jadi Kompos!

Johanna Erly Widyartanti - Rabu, 27 Januari 2021 | 21:30
Ilustrasi-Mengelola limbah makanan di dapur.

Ilustrasi-Mengelola limbah makanan di dapur.

IDEAOnline-Permasalahan sampah makanan sudah menjadi isu global yang patut diperhatikan dalam beberapa tahun terakhir, khususnya Indonesia.

Sebagai negara penghasil limbah makanan terbesar kedua di dunia menurut Economist Intelligence Unit tahun 2018, sudah seharusnya masyarakat Indonesia turut mencari solusi untuk dapat mengatasi masalah ini.

Ingin berkontribusi dalam pengurangan food waste, kamu bisa melakukan hanya dari rumahmu, tepatnya dapur.

Cara paling sederhana dan umum yang sudah banyak dikenal adalah memanfaatkan sisa sayuran dan menjadikannya kompos.

Denagan hanya menyiapkan tanah sebagai alas kompos, kemudian melaopisi bagian atasnya dengan sisa sayuran.

Lakukan bergantian sampai sisa sayuran habis, dan kompos pun bisa dipakai untuk penyubur tanaman.

Nah, selain kompos, ide lainnya bisa kamu simak di sini.

Cara yang bisa kamu lakukan untuk mengurangi sampah makanan ini adalah dengan menggunakan hampir seluruh bagian bahan makanan.

Tidak usah bingung bagaimana cara mengolah seluruh bagian bahan makanan yang kamu punya.

Baca Juga: Peduli Bumi, 4 Cara Mengelola dan Mencegah Terjadinya Sampah

Ilustrasi limbah makanan.

Ilustrasi limbah makanan.

Dilansir dari The Guardian dan NY Times, ide-ide olahan bahan makanan dari para koki profesional dan restoran ini bisa jadi inspirasi.

Halaman Selanjutnya

1. Salad sayuran
1 2 3 4

Editor : Maulina Kadiranti

Latest