Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Bingung Meletakkan Kamar Pembantu, Mesti di Lantai Atas atau Bawah? Pertimbangkan 4 Prinsip Layout Ruang Ini

Johanna Erly Widyartanti - Rabu, 30 Juni 2021 | 21:00
Ruang servis di lantai bawah bikin sirkulasi servis lebih mudah ke luar ruang.
Freshome.com

Ruang servis di lantai bawah bikin sirkulasi servis lebih mudah ke luar ruang.

2. Privasi

Lantai bawah dan lantai atas memiliki tingkat privasi yang berbeda.

Lantai atas merupakan area yang lebih privat sifatnya, karena aksesnya pun harus melalui tangga di dalam rumah.

Karena itu, di lantai ini lebih tepat untuk mengakomodasi ruang-ruang yang butuh privasi tinggi seperti kamar tidur atau ruang kerja.

Ruang seperti ini juga butuh ketenangan lebih, yang dapat diperoleh dengan meletakkannya di lantai atas.

3. Keamanan Penghuni

Baca Juga: Cuma Pakai Lotion Anti Nyamuk, Siapa Sangka Bisa Hilangkan Kutu Kasur Dalam Semalam, Menyesal Baru Tahu!

Baca Juga: Fakta Ini Membuatmu Hati-Hati saat Beli Lampu Neon, jika Salah Ada Risiko Tersengat Listrik saat Memasangnya

Penghuni rumah bisa jadi terdiri atas anak-anak, orang dewasa, dan manula.

Penempatan ruang dapat dipertimbangan dengan melihat siapa yang menggunakan ruang tersebut agar dikaitkan dengan segi keamanan.

Untuk kamar orang yang lanjut usia, misalnya, sebaiknya diletakkan di lantai bawah agar mereka tidak perlu naik tangga.

Bagi manula, tangga memiliki risiko bahaya yang lebih besar karena respons tubuhnya yang tidak lagi sebaik dulu.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular