Follow Us

Ini Beda Taman Minimalis dengan Taman Tropis, Cek sebelum Membuat!

Johanna Erly Widyartanti - Jumat, 16 Juli 2021 | 20:20
Ilustrasi taman dengan hamparan rumput dan pepohonan hijau nan segar.
Tan Rahardian-Serial Rumah

Ilustrasi taman dengan hamparan rumput dan pepohonan hijau nan segar.

tanaman yang tumbuh subur di iklim tropis sehingga memungkinkan kamu memilih beragam jenis tanaman.

Tidak ada aturan dalam memilih jenis tanaman untuk taman bergaya tropis.

Mulai dari perdu, semak, sampai pohon cocok ditanam di sini.

Bahkan taman ini mengusung konsep multistrata, yaitu penanaman aneka jenis tanaman yang tidak terbatas dalam satu taman.

Pola penataan tanaman pun tidak banyak aturan.

Kamu dapat menata taman secara natural dan membiarkan setiap tanaman tumbuh alami sesuai karakternya masing-masing.

Permukaan tanah pun tidak perlu diatur agar rata. Membiarkannya tak rata, apalagi berkontur akan menambah kecantikan taman.

#Rumahminimalis #Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis

(*)

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest