Follow Us

Auto Dikira Pesugihan Padahal Cuma Ubah Tata Letak Ruang Tamu, Ternyata Jangan Ada Sofa yang Dekat dengan Pintu Masuk, Alasannya Mencengangkan!

Maulina Kadiranti - Kamis, 29 September 2022 | 06:30
Ilustrasi ruang tamu yang cantik
Architecture and Design Magazine

Ilustrasi ruang tamu yang cantik

Ruang tamu yang sempit sebaiknya menggunakan kursi tamu yang kecil tapi praktis, bukan sofa yang besar.

3. Letak sofa/kursi tamu jangan terlalu dekat dengan pintu masuk dan posisinya jangan membelakangi pintu masuk.

Posisi ini secara tidak langsung menghalangi sirkulasi Qi. Akibatnya, rezeki dan karier kehidupan juga akan sering menemui berbagai kendala.

Dengan menyusun kembali furnitur menjadi kelompok-kelompok yang benar, maka kenyamanan posisi orang duduk akan lebih terasa.

4. Singkirkan segala tumpukan barang yang sudah tidak terpakai ke gudang agar suasana ruang tamu lebih segar.

Barang using yang menumpuk dapat menyimpan kotoran serta debu yang dapat menurunkan kualitas atmosfer dalam ruang tamu.

Cek berita seputar hunian dan inspirasi terkini di website www.ideaonline.co.id, Facebook IDEA Online, TikTok IDEAonline, Instagram @ideaonline, Instagram @tabloidrumah, dan Youtube IDEA RUMAH.

#Rumahminimalis #Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis #ConsciousLivingIDEA #ConsciousLiving

(*)

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest