3. Pilihlah warna nat yang kontras dengan keramik kamar mandi. Misalnya, jika kita menggunakan keramik warna biru, kita bisa menggunakan nat berwarna putih agar terlihat kontras. Pastikan juga untuk menerapkan perekat untuk garis nat yang lebih besar karena perekat akan melindungi dan melestarikan warna nat itu sendiri.
4. Untuk menciptakan kamar mandi dengan gaya dan tampilan yang modern, pertimbangkan untuk menggunakan warna-warna yang cerah dan berani dengan bentuk dan grafik latar belakang polos. Tak lupa tambahkan aksesoris dan perlengkapan.
5. JikaIDEA Lovers mencoba untuk menciptakan suasana yang romantis, beri sentuhan warna pink pada dinding, sementara diseimbangkan dengan keramik putih atau bahkan abu-abu.
Penulis : Devi F. Yuliwardhani