Follow Us

Buatlah RAB Terlebih Dahulu, Ini 9 Tips Anti Stres Saat Renovasi!

Maulina Kadiranti - Selasa, 16 Juni 2020 | 13:30
Buatlah RAB Terlebih Dahulu, Ini 9 Tips Anti Stres Saat Renovasi!
DIY Network

Buatlah RAB Terlebih Dahulu, Ini 9 Tips Anti Stres Saat Renovasi!

Dalam proses renovasi, RAB (Rencana Anggaran Biaya) sangat penting.

Bila kamu menggunakan jasa kontraktor, merekalah yang akan membuat RAB.

RAB berisi rincian biaya yang didasarkan pada kebutuhan setiap material dikalikan dengan harga material saat itu, dengan rumusan yang sudah baku.

5. Pertahankan struktur lama

Buatlah RAB Terlebih Dahulu, Ini 9 Tips Anti Stres Saat Renovasi!
freepik

Buatlah RAB Terlebih Dahulu, Ini 9 Tips Anti Stres Saat Renovasi!

Mempertahankan struktur bangunan lama akan lebih menghemat biaya.

Usahakan dalam mengubah ruang, kamu sesedikit mungkin mengubah struktur bangunan.

6. Ikut mengawasi belanja material

Sekalipun kamu menggunakan jasa kontraktor atau mandor, usahakan untuk ikut terlibat dalampembelian material.

Pertama, kamu bisa mengontrol materialnya (supaya tidak ada yang salah).

Kedua, kamu pun bisa mengontrol pengeluaran.

7. Izin tetangga

Editor : Maulina Kadiranti

Latest