Follow Us

5 Tempat Paling Berbahaya di Rumah, Rawan Celaka dan Gangguan

Johanna Erly Widyartanti - Jumat, 12 Maret 2021 | 17:00
Ilustrasi terpeleset di kamar mandi.
klikdokter.com

Ilustrasi terpeleset di kamar mandi.

Selain desain dan piliahn material serta perawatan kebersihannya, menggunakan dapur juga harus waspada saat gunakan api, air, dan benda tajam.

Baca Juga: Agar Tangga Aman untuk Anak, Desain sesuai Detail Berikut Ini

Ilustrasi-Kolam renang di rumah, antisipasi keamanannya.

Ilustrasi-Kolam renang di rumah, antisipasi keamanannya.

4. Tangga

Jatuh dari tangga biasanya menjadi adegan yang terdapat di sinetron-sinetron.

Namun, kejadian tersebut juga bisa menimpa kamu di kehidupan nyata, utamanya untuk kamu yang memiliki rumah 2 lantai.

Licin, ketidaksempurnaan desain, kurangnya pencahayaan, adalah beberapa hal yang harus diantisipasi.

5. Kolam Renang

Baca Juga: Mutasi Virus Corona B.1.1.7 Sudah Ditemukan di Indonesia, Efektifkah Lansia Gunakan Vaksin yang Terlanjur Beredar?

Badan Kesehatan Dunia (WHO) merilis data bahwa kematian akibat tenggelam di kolam renang termasuk ke dalam 10 penyebab utama kematian anak-anak dan remaja.

WHO juga melaporkan bahwa setiap tahunnya terdapat 372.000 orang mati karena tenggelam di kolam renang.

Tak heran bila kolam renang pada rumah termasuk ke dalam tempat yang paling berbahaya.

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest