Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Manfaat Green Roof dalam Konsep Rumah Tropis dan Tips Penerapannya

Johanna Erly Widyartanti - Minggu, 18 Juli 2021 | 07:30
Atap hijau selain mendinginkan rumah juga membuat atap lebih awet.
Idea.Grid.Id

Atap hijau selain mendinginkan rumah juga membuat atap lebih awet.

Cara kerjanya adalah dengan mempertahankan dan meningkatkan kualitas udara dengan menyerap polutan.

Di kota-kota padat, atap hijau juga berfungsi sebagai tempat burung bersarang dan orang-orang menanam sayur, dan buah-buahan.

Memang, atap hijau memerlukan biaya tinggi dalam hal pemasangan dan pemeliharaannya.

Baca Juga: Bikin Cicak, Tikus hingga Ular Kocar-kacir, Begini Cara Mengusir Hama yang Menganggu di Rumah, Dijamin Gamau Balik Lagi!

Baca Juga: Warga Se-Indonesia Jangan Lagi Sepelekan Imun Tubuh, Begini Cara Hindari Penularan Virus Covid 19 dengan Ampuh dan Mudah!

Namun, studi dari University of Michigan pada 2008, menyebutkan keuntungan yang didapat dari atap hijau lebih banyak, terutama karena umurnya yang panjang ketimbang atap konvensional.

Solusi untuk Lahan yang Tak Luas

Meski pembuatan taman atap sebagian besar masih dilakukan oleh gedung-gedung maupun fasilitas umum dan dilakukan oleh tenaga professional, namun, taman atap yang sederhana dapat dibuatdi ataprumah.

Bagi yang mengalami keterbatasan lahan di huniannya, mempraktikkan atap hijaumenjadi solusi. Sehingga, menghadirkan taman di lahan terbatas bukan lagi sesuatu yang mustahil.

Pengaplikasiannya bisadi atas dak atap rumah atau atap garasi.

Baca Juga: 6 Kelebihan iBrick Dibanding Batu Bata, Material Aman Gempa dan Cocok untuk Rumah Tingkat

Baca Juga: Jangan sampai Hancur, Ini Cara Merancang Atap Rumah agar Bebas Rayap

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular