Follow Us

Terungkap Manfaat Ajaib Kayu Manis, Bisa Menyuburkan Tanaman dan Usir Hama

Maulina Kadiranti - Sabtu, 19 Maret 2022 | 10:00
Manfaat kayu manjis pada tanaman
healthline

Manfaat kayu manjis pada tanaman

Beberapa fungsi dari kayu manis adalah untuk menyuburkan tanaman dan menghilangkan hama.

Baca Juga: Bantu Milenial Cari Kos Lebih Mudah dan Aman, Rukita Tawarkan Jutaan Kamar Pilihan melalui Infokost.id

Baca Juga: Perhatikan Saat Jual atau Beli Rumah Lewat Agen Properti, Berikut yang Harus Dipertimbangkan

Selain itu, ternyata ada 6 manfaat lain dari kayu manis. Ini dia!

1. Menangkal semut

Semut menjadi salah satu gangguan yang ada di rumah.

Semut juga tidak baik untuk tanaman yang kita rawat di dalam rumah, lho. Karena semut akan memakan daun dan merusak kesehatan tanaman.

Ternyata, semut tidak suka dengan aroma kayu manis.

Aroma yang sangat kuat ini membuat semut-semut menjadi bingung dan kehilangan arah.

Dengan demikian, mereka tidak dapat menyebabkan banyak kerusakan.

2. Menghilangkan jamur

Baca Juga: Dibalik Rasa Pedas yang Disukai, Siapa Sangka Menanam Cabai Tidaklah Mudah, Ini Penyebabnya Saat Rontok!

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest