Follow Us

Auto Dikira Pesugihan Padahal Cuma Ubah Tata Letak Ruang Tamu, Ternyata Jangan Ada Sofa yang Dekat dengan Pintu Masuk, Alasannya Mencengangkan!

Maulina Kadiranti - Kamis, 29 September 2022 | 06:30
Ilustrasi ruang tamu yang cantik
Architecture and Design Magazine

Ilustrasi ruang tamu yang cantik

Ini pun harus dimengerti mengikuti nafas budaya tersebut. Dengan begitu, indahnya makna yang terkandung baru akan dapat dirasakan.

Baca Juga: Tertarik Memiliki Tanaman Aromatik di Rumah? Jangan Bingung, Berikut Spesies yang Tepat untuk IDEA Lovers

Baca Juga: Pantas Hunian Masih Terasa Sesak, Ternyata Mudah Hadirkan Desain Rumah Minimalis Lewat Ide Lemari, Storage yang Begini Harusnya..

Menanggapi berbagai hiasan yang memiliki makna tertentu tersebut, biasanya terdapat dua definisi.

1. Bagi tamu atau pemilik rumah yang tahu makna penempatannya, benda dekorasi dapat digunakan untuk meningkatkan atmosfer ruang sehingga memengaruhi semangat hidupnya.

Intinya, benda itu untuk memacu semangat dan tata-laku hidup yang baik, agar keberuntungan dan kebahagiaan sepenuhnya dapat dimiliki.

2. Bagi yang memasang benda dekorasi tetapi tidak tahu maknanya, maka si pemilik rumah termasuk kategori penikmat seni belaka. Dengan begitu, semangat dari simbol yang ditampilkan tidak bisa dimanfaatkan.

Namun yang perlu ditekankan, berbagai wujud hiasan tersebut bukan jimat yang bisa mendatangkan berkah.

Benda-benda tersebut merupakan simbol dari suatu semangat dan pengharapan. Kalaupun nantinya ada keberhasilan, tidak lain karena kegigihan dari perjuangan yang dilakukan pemilik rumah.

Tanpa usaha semuanya mustahil! Jadi lebih jelasnya, benda Feng Shui yang banyak disajikan di ruang tamu atau ruang lainnya, tidak lain hanyalah benda untuk memotivasi semangat untuk perjuangan yang sedang dijalani seseorang.

Pengaturan Furnitur

Baca Juga: Tertarik Memiliki Tanaman Aromatik di Rumah? Jangan Bingung, Berikut Spesies yang Tepat untuk IDEA Lovers

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest