Follow Us

Hindari 5 Hal Ini agar Puasa Ramadan Semakin Berkah bagi Jasmani dan Rohani

Sesilia Alexandra - Jumat, 15 April 2022 | 09:00
Ilustrasi buka puasa
Metro

Ilustrasi buka puasa

Ramadan adalah waktu untuk bersyukur kepada Tuhan atas betapa diberkatinya kita.

Meskipun mengeluh sudah menjadi kebiasaan dan natur kita, jika kita benar-benar fokus pada hal-hal yang bisa kita syukuri, kita pasti bisa meredam keluhan kita.

Baca Juga: Sudah Tahu Beda AJB dan PPJB? Pahami Yuk agar Terhindar dari Masalah Jual Beli Rumah atau Tanah

Berkata Buruk tentang Orang Lain

Ramadan adalah waktu untuk merenung dan memperhatikan sesama, jadi jangan bermusuhan dengan orang lain.

Akan selalu bermanfaat untuk bersikap baik kepada orang-orang di sekitar kita, baik secara tatap muka atau di belakang mereka, saat Ramadan ataupun tidak.

Singkatnya, cobalah menjadi seseorang yang baik 365 hari dalam setahun.

Tidur Sepanjang Hari

Tidur, seperti yang kita semua tahu, adalah cara yang baik untuk menahan lapar atau godaan makan.

Namun, itu mungkin bukan ide yang bagus untuk menghabiskan sepanjang hari di tempat tidur hanya untuk menahan lapar.

Tidur siang sesekali bukanlah hal yang buruk. Apalagi jika kita memiliki sekolah atau kuliah atau pekerjaan yang padat dan membuat kita merasa lelah.

Baca Juga: Siapa Bilang Make Over Rumah Jelang Lebaran Itu Sulit, Tanpa Keluar Biaya Begini 3 Hal yang Harus Diterapkan

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest